Bahaya Tidur Dengan Lampu Menyala
Hallo sobat apa kabar ? Insyallah sehat ya sobat,kali ini saya ingin membahas tips kesehatan yaitu tentang Bahayanya Tidur Dengan Keadaan Lampu Yang Menyala.Kita sebagai manusia membutuhkan waktu untuk istirahat yaitu ketika tidur ini merupakan kebutuhan manusia secara alami untuk mengisi tenaga bagi tubuh dan menggantikan sel sel tubuh yang telah mati.Walaupun secara tidak langsung kita dapat bertahan dengan tidak tidur sehari atau dua hari tidak akan membuat kita mati namun jika tidak tidur sampai seminggu ditambah lagi banyak aktifitas yang dilakukan kemungkinan besar akan berdampak kematian dalam waktu 7 hari.Jadi sobat jangan sampai seharian itu tidak tidur ya,karena merusak kesehatan juga lho sobat.Mau tau kenapa Ketika Tidur dengan Lampu Menyala Sangat Berbahaya ? Silahkan simak artikel dibawah ini.
Tidur di malam hari dengan lampu menyala ternyata memiliki dampak yang tidak baik untuk kesehatan tubuh. Mungkin tak pernah anda bayangkan sebelumnya, terbiasa tidur malam dengan kondisi lampu menyala akan meningkatkan resiko penyakit kanker, kardiovaskular, gangguan sistem metabolisme dan bahkan mungkin diabetes.Berikut ini adalah bahaya dari tidur dengan keadaan lampu yang menyala dimalam hari :
1.Tidur Malam Dengan Lampu Menyala Menghambat Produksi
Melatonin. Hormon melatonin berperan dalam mencegah dan menghambat perkembangan
sel kanker pada tubuh. Sehingga sangat dianjurkan untuk mematikan lampu saat
tidur malam agar hormon melatonin tersebut dapat berproduksi lebih maksimal
saat anda tertidur pulas.
2.Tidur Malam Dengan Lampu Menyala Sangat Tidak Baik Pada
Wanita. Ini dikarenakan, paparan cahaya lampu dimalam hari dapat meningkatkan
resiko terkena penyakit kanker payudara dan kanker usus besar bagi kaum wanita.
Jadi, para ibu dan remaja putri sebaiknya memulai membiasakan diri tidur malam
dengan tanpa nyala lampu.
3.Berbagai Efek Buruk Juga Beresiko Mengancam Kesehatan Tubuh
Anda. Ini dikarenakan, tidak membiasakan diri tidur malam dengan lampu mati
akan berakibat pada berbagai gangguan tidur, penyakit kardiovaskular, gangguan
pada sistem metabolisme tubuh serta kemungkinan besar terkena penyakit diabetes
yang bisa mengancam jiwa anda.
0 komentar:
Post a Comment
(✓) Jika ada pertanyaan silahkan berkomentar
(✓) Berkomentarlah dengan Sopan dan Bijak sesuai dengan Topik
(✓) Dilarang meletakkan Link Aktif ataupun Promosi
(✓) Jadikan Blog ini sebagai sarana sharing ilmu
(✓) Jika ada gambar atau link yang error silahkan beritahu saya