Cara Mudah Membuat Sidebar Melayang Blogspot

shares

Sobat seinse berbicara mengenai Sidebar Melayang berarti kita akan membahas tentang HTML/JavaScript pada template.Nah didalam sebuah template kita terkadang membutuhkan sidebar tersebut agar tetap selalu melayang ketika mouse di scroll kebawah dengan tujuan agar pengunjung dapat melihat sidebar tersebut.Didalam template saya ini saya juga menggunakan sidebar melayang tujuannya ialah agar pengunjung tidak lari begitu aja setelah berkunjung/membaca salah satu artikel yang dicari.Dengan adanya sidebar melayang ini akan menguntungkan bagi kita agar pengunjung selalu tertarik dengan postingan yang menarik lainnya yang ada didalam blog kita.Mungkin itu ya sobat keuntungan bagi blogger mungkin ini harus ada setiap blog agar mereka tidak kehilangan pengunjung begitu aja dan dengan Cara Membuat Sidebar Melayang Ketika di Scroll akan meningkatkan bounce rate pada blog kita.Untuk lebih lengkapnya silahkan kamu simak ulasan tutorial lengkap berikut ini.


Cara Cepat Membuat Sidebar Melayang :

1.Pertama silahkan sobat login di blogger.com
2.Lalu setelah login silahkan sobat pilih Template.
3.Kemudian pilih Edit HTML.
4.Jika sudah silahkan sobat tekan CTRL + F dan ketikan </head> lalu tekan enter.
5.Jika sudah ketemu silahkan sobat pastekan kode dibawah ini tepat diatas kode </head>.


 
<script src="http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.2/jquery.min.js" type="text/javascript"> <script type='text/javascript'> $(function(){var offset=$("#HTML1").offset();var topPadding=144;$(window).scroll(function(){if($(window).scrollTop()>offset.top){$("#HTML1").stop().animate({marginTop:$(window).scrollTop()-offset.top+topPadding})}else{$("#HTML1").stop().animate({marginTop:0})}})}); </script> 

Keterangan :
*Silahkan kamu ganti kode #HTML1 dengan nama id yang terdapat pada template kamu.Jika bingung silahkan sobat baca tutorial Cara Melihat ID Template Blogger.

6.Jika sudah silahkan sobat bisa melakukan save pada template tersebut.

Nah gimana sobat mudah kan ? Semoga bisa membantu yah sobat,jangan melewatkan artikel menarik lainnya seputar blog di Kumpulan Tutorial Blogging.

Related Posts

0 komentar:

Post a Comment

(✓) Jika ada pertanyaan silahkan berkomentar
(✓) Berkomentarlah dengan Sopan dan Bijak sesuai dengan Topik
(✓) Dilarang meletakkan Link Aktif ataupun Promosi
(✓) Jadikan Blog ini sebagai sarana sharing ilmu
(✓) Jika ada gambar atau link yang error silahkan beritahu saya